Feeds:
Posts
Comments

Archive for September, 2012

Subnetting

SUBNETTING

Subnetting sangat penting untuk memanajemen jaringan karena dapat memecah blok ip ke dalam network yang lebih kecil, sehingga dapat mengefisiensi IP dalam jaringan.

Berikut adalah subnetting dikelas C.

(more…)

Read Full Post »

Database Ms Access

Microsoft telah mengeluarkan beberapa produk terkait database diantaranya adalah Ms.Access, Ms. Foxpro dan Ms.SQL Server. Ms. Access dipersiapkan untuk database yang bersakala kecil, lebih diarahkan kesebuah database standalone meskipun sebenarnya juga bisa dibuat multiuser dengan diakali disharing, sedangakan Ms. Foxpro lebih kearah intermediate dimana code programming untuk database lebih variatif. Untuk Ms. SQL Server ditekankan untuk penggunaan database enterprise dimana kebutuhan akses multuser dan konkurensi yang tinggi diperlukan. (more…)

Read Full Post »

Design Jaringan

Design Jaringan – Memilih Suatu Solusi Jaringan Yang Tepat

Design jaringan yang bagus dalam suatu system infrastructur jaringan komputer merupakan suatu pondasi keberhasilan dari system komputer yang akan anda bangun diatasnya. Gak perduli sebagus apapun system komputer yang anda design kalau dibangun pada jaringan komputer yang tidak bagus maka system komputer anda tidak akan berjalan dengan effisien dikarenakan mampetnya jaringan komputer anda. Kalau boleh saya analogikan jalanan di Jakarta ataupun di kota-kota besar yang macet dikarenakan membludaknya jumlah kendaraan bermotor pada jam sibuk, akan bisa butuh waktu jauh lebih lama buat anda untuk sampai ke kantor dibanding jika jalanan lancar di hari libur. Seperti juga jalan raya, suatu jaringan komputer mempunyai keterbatasan kapasitas dalam mentransmisikan data. Jika jumlah piranti didalam jaringan bertambah, maka kemacetan akan bertambah juga yang pada akibatnya mempengaruhi kinerja dari jaringan. Karenanya, design jaringan yang bagus adalah sangat penting sekali untuk mengurangi kemacetan jaringan dan juga menjaga kinerja dari jaringan komputer anda dalam kondisi yang tinggi. (more…)

Read Full Post »

Pengertian

Manajemen jaringan adalah sebuah pekerjaan untuk memelihara seluruh sumber jaringan dalam keadaan baik, karena saat ini jaringan sangat kompleks, dinamik dan terdiri atas komponen yang tidak dapat diandalkan 100%, peralatan yang baik diperlukan untuk mengelola jaringan tersebut. (more…)

Read Full Post »

Sigbritt, seorang nenek 75 tahun dari Swedia yang memiliki kecepatan koneksi internet pribadi 40 gigabites / detik, saat ini tercatat dalam sejarah IT merupakan koneksi internet tercepat di dunia.

Koneksi internet di rumah nenek itu ribuan kali lebih cepat daripada koneksi internet di seluruh dunia, dia bisa mendownload HD DVD hanya membutuhkan waktu 2 detik! dia juga bisa menonton secara langsung 1500 saluran HDTV secara realtime dan tanpa gangguan.

Dia adalah ibu dari Peter Löthberg yang merupakan legenda internet Swedia, yang kini bekerja di Cisco dia untuk set-up koneksi dan komputer sehingga nenek bisa secepat itu. (more…)

Read Full Post »

Laporan terbaru dari Akamai, perusahaan jaringan delivery contentglobal, menyebutkan kecepatan rata-rata internet di dunia. Lalu, berapa kecepatan rata-rata internet di Indonesia?

Berdasarkan data di peta interaktif yang dibuat oleh Akamai, kecepatan koneksi internet rata-rata di Tanah Air adalah 772 kbps. Cukup rendah dibandingkan angka rata-rata kecepatan koneksi internet global yang mencapai 2,3 Mbps. (more…)

Read Full Post »

Koneksi internet telah menjadi kebutuhan hidup yang penting, baik untuk belajar dan bekerja. Internet dianggap penting karena digunakan untuk mencari pekerjaan, memulai usaha kecil, hingga mengakses pendidikan online.

Masyarakat di Korea Selatan bisa disebut beruntung, karena pemerintahnya sangat memperhatikan infrastruktur telekomunikasi dan kecepatan akses internet.  (more…)

Read Full Post »

Penggunaan teknologi voice over Internet protocol (VoIP) pada layanan clear channel dinilai sudah sesuai dengan arah teknologi ke depan yang berbasis IP Based yang bisa menurunkan tarif hingga 50%.

“Arah perkembangan teknologi adalah IP based. Jadi hampir semua sentral sudah IP Based,” ujar Heru Sutadi, anggota Badan Regulasi Telekomunikasi Indonesia (BRTI), hari ini. (more…)

Read Full Post »