Feeds:
Posts
Comments

Archive for the ‘Manajemen Jaringan’ Category

A. WEB SERVER

dns-iconWeb server merupakan software yang memberikan layanan data yang berfungsi menerima permintaan HTTP atau HTTPS dari klien yang dikenal dengan browser web dan mengirimkan kembali hasilnya dalam bentuk halaman – halaman web yang umumnya berbentuk dokumen HTML (more…)

Read Full Post »

wifiWireless atau wireless network merupakan sekumpulan komputer yang saling terhubung antara satu dengan lainnya sehingga terbentuk sebuah jaringan komputer dengan menggunakan media udara/gelombang sebagai jalur lintas datanya. Pada dasarnya wireless dengan LAN merupakan sama-sama jaringan komputer yang saling terhubung antara satu dengan lainnya, yang membedakan antara keduanya adalah media jalur lintas data yang digunakan, jika LAN masih menggunakan kabel sebagai media lintas data, sedangkan wireless menggunakan media gelombang radio/udara. Penerapan dari aplikasi wireless network ini antara lain adalah jaringan nirkabel diperusahaan, atau mobile communication seperti handphone, dan HT. (more…)

Read Full Post »

DHCP

serverDHCP (Dynamic Configuration Protocol) adalah layanan yang secara otomatis memberikan nomor IP kepada komputer yang memintanya. Komputer yang memberikan nomor IP disebut sebagai DHCP server, sedangkan komputer yang meminta nomor IP disebut sebagai DHCP Client. Dengan demikian administrator tidak perlu lagi harus memberikan nomor IP secara manual pada saat konfigurasi TCP/IP, tapi cukup dengan memberikan referensi kepada DHCP Server. (more…)

Read Full Post »

Kuliah Manjar

Diberitiahukan bagi sekretaris Kelas untuk mendownload kelengkapan data kelas di link berikut : https://cogierb201.wordpress.com/download.

Untuk tugas mohon dipelajari teori Subnetting dan Design Jaringan Menggunakan Ms. Visio.

 

Read Full Post »

Packet Tracer

packettracer7Packet tracer yang merupakan aplikasi untuk simulasi jaringan komputer yang berbasis cisco merupakan aplikasi yang sangat populer dan baru – baru ini pihak packer tracer dev merilis packet tracer versi 5.3.3. berikut merupakan review dari packet tracer 5.3.3 (more…)

Read Full Post »

ad-hoc16Wirrelless Netwok saat ini tidak terlepas dari kehidupan kita misalkan handphone, laptop dan sebagainya. Kali ini kita akan mempersempit pembahasannya hanya wirelles network terkait dengan wifi laptop.

Untuk wifi jaringan yang bisa kita manfaatkan ada 2 mode yaitu :

  1. Infrastruktur
  2. Add hoc (more…)

Read Full Post »

Remote PC

radmin1Remote PC adalah sebuah teknologi yang mengijinkan kita untuk terhubung dengan komputer lain seperti kita duduk di depan komputer yang kita remote tersebut. Kita dapat melihat layar monitor yang kita remote, merubah ukuran layar, mengendalikan mouse dan keyboard, menjalankan aplikasi program sesuai dengan yang kita inginkan seperti komputer itu ada di depan kita sendiri. (more…)

Read Full Post »

Kadang-kadang alamat web yang sering kita kunjungi tidak dapat diakses secepat biasanya, di internet hal ini dapat terjadi karena beberapa sebab, yang paling sering adalah karena jalur internet yang kita lalui memang sedang melambat atau penuh atau server dari alamat web tersebut sedang diakses oleh banyak orang sehingga membutuhkan waktu bagi server tersebut untuk memproses permintaan kita. (more…)

Read Full Post »

Seperti yang kita ketahui, jaringan adalah salah satu komponen penting yang dibutuhkan agar komunikasi dan pengiriman data dari satu tempat ke tempat lain tetap terjalin. Namun tahukah kita bahwa setiap proses komunikasi dalam jaringan tidak selamanya baik dan terkadang ada masalah yang tidak kita ketahui terjadi?!
Mungkin untuk jenis komunikasi seperti komunikasi jaringan telepon mudah untuk mengindentifikasi kesalahan yang timbul seperti suara pengirim kurang jelas terdengar. Namun bagaimana jika hal itu terjadi pada proses pengiriman data pada suatu jaringan?

(more…)

Read Full Post »

Memilih ISP

Memilih ISP (Internet Service Provider) atau penyedia layanan internet merupakan hal yang sangat penting dalam sebuah implementasi jaringan karena saat ini jaringan tidak hanya digunakan untuk intranet saja namun sudah lebih kearah kebutuhan akses kedunia luar (internet). Untuk itu kita harus tahu ISP yang tepat baik sisi kecepatan maupun harga.
Ada beberapa istilah yang harus kita pahami terkait dengan langganan ISP ini diantaranya adalah : (more…)

Read Full Post »

Older Posts »